Rabu, 23 April 2014

OST. 30 Hari Mencari Cinta (2003) - Diskografi Sheila On 7

Tahu film 30 Hari Mencari Cinta? Berarti tahu juga dong soundtracknya? Melompat Lebih Tinggi yang beat nya cepet, atau Berhenti Berharap yang slow banget tapi ngena liriknya. Lagu-lagu itu adalah lagu milik Sheila On 7. Yeps, pada tahun 2003 Sheila On 7 ditawari project buat bikin album soundtrack sebuah film. Bermodal 4 lagu baru dan lagu lama yang di aransemen ulang maka terciptalah album ini, dengan single utama Melompat Lebih Tinggi dan Berhenti Berharap.

Berikut ini 10 lagu yang ada di album OST. 30HMC:

  • 01.   Melompat Lebih Tinggi *
  • 02.   Berhenti Berharap *
  • 03.   Kita **
  • 04.   Berai ***
  • 05.   Mari Bercinta ***
  • 06.   Untuk Perempuan *
  • 07.   Tunjuk Satu Bintang ***
  • 08.   J.A.P ****
  • 09.   Sebuah Kisah Klasik ***
  • 10.   Menyelamatkanmu *


Ket: *New Song, **Acoustic Song, ***Remix Song, ****Original Song


Untuk cover album tidak berbeda jauh dengan cover filmnya 


0 komentar:

Posting Komentar

 
Copyright © . Gunawan Setyo Nugroho - Posts · Comments
Theme Template by BTDesigner · Powered by Blogger